Ingin tahu kegiatan apa saja yang telah berlangsung di sekolah kami? Cek selengkapnya!

Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa (LDKS) merupakan salah satu kegiatan yang bertujuaan untuk meningkatkan sumber daya peserta didik khususnya kelas X yang baru memasuki lingkungan SMA Negeri 106 Jakarta, kegiatan ini rutin dilakukan setiap tahunnya untuk peserta didik baru. OSIS & MPK SMA Negeri 106 Jakarta melaksanakan […]
Kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah atau yang biasa disebut MPLS telah sukses dilaksanakan oleh SMA Negeri 106 Jakarta yang bekerja sama dengan OSIS & MPK SMA Negeri 106 Jakarta pada tanggal 8-10 Juli 2024. MPLS adalah program orientasi yang rutin diselenggarakan oleh OSIS & MPK SMA […]
ASURA 8.0 adalah acara class meeting pada semester kedua yang digelar dengan penuh semangat oleh OSIS & MPK SMA Negeri 106 Jakarta. Acara ini adalah acara rutin yang telah dijadikan landasan untuk kebersamaan, persaudaraan, dan persaingan yang sehat di kalangan peserta didik. Sebagai sebuah acara yang […]

Yuk, kita simak aspirasi anak-anak Garuda!

“Ratingnya 8,5. Jujur event kali ini, ASURA-nya inovatif banget, ga cuma olahraga aja. Ada One’ O Six Got Talent baru tahun ini. Saran kedepannya ada inovasi-inovasi baru, yang lebih baik lagi dan bisa bisa berpartisipasi semua, Supporter lebih kondusif.”

Clarissa & Dian

XII IPS 1

“Asik banget bener-bener banyak banget lomba yang diminati banyak siswa, support lebih rame dam lebih seru, kerja sama antara supporter dan pemain, pokoknya semuanya mendukung deh.”

Tsabitah, Khalisa, Gea

XI IPS 3 & XI IPS 4

“Seru ya, karena kayak habis PAS nih, kita refreshing gitu, ratingnya 9,5/10.”

Genta

X-1

Dokumentasi kegiatan yang telah terlaksana

Copyright © 2023 Aspirative. All Rights Reserved